Bupati Donggala Resmikan Pembangunan Pabrik Pupuk di Desa Dalaka
Meski telah dilaksanakan sejak beberapa bulan lalu, Pembangunan Pabrik Pupuk NPK oleh PT Cipta Argo Nusantara di Desa Dalaka, Kecamatan Sindue, baru diresmikan Senin (20/6) kemari. Peresmian pembangunan pabrik pupuk tersebut dilakukan langsung oleh Bupati Donggala Drs Kasman Lassa SH. Peresmian sore itu, dirangkaikan dengan kegiatan buka bersama. Peresmian hari itu
Read More